Reparasi Monitor komputer, Bag. 1
Author: Dian Sahid · Published: March 27, 2007 · Category: Hardware Komputer
Berbekal pengalaman penulis sebagai technical support di sebuah bengkel computer, penulis akan sedikit berbagi pengalaman dalam menangani kerusakan monitor computer jenis CRT atau tabung, umumnya monitor CRT dengan pemakaian lebih dari 1 tahun akan sedikit banyak mengalami perubahan tampilan, biasanya agak buram, terlalu terang, terlalu gelap, gambar kurang cerah dsb. Pengalaman yang penulis akan uraikan bersifat urgent, dimana tidak diperlukan suatu keterampilan khusus dibidang elektronika dalam mempraktekkannya, paling tidak anda mengerti apa itu listrik, artinya ya anda harus hati-hati karena yang namanya listrik tu ga terlihat tapi dapat dirasakan.
Jeroan monitor identik dengan yang namanya “high voltage”, memang benar… karena didalam tabung monitor terdapat tegangan ribuan volt, koq bisa? Padahal tegangan listrik dirumah-rumah hanya 220 VAC, ya bisa… kan ada rangkaian yg berfungsi menaikkan tegangan, disini penulis ga membahas gimana cara naikin tegangannya tp lebih kepada praktisnya saja.
Tuk pengenalan, di dalam monitor ada sebuah komponen yg namanya “fly-back”, disinilah tegangan tinggi tersebut dikeluarkan menuju tabung monitor, bentuk komponennya bisa anda lihat pada gambar di bawah ini
Download Tulisan Lengkap: sahidian-reparasimonitor1.zip
Related Articles
- Penggunaan Microsoft Excel dalam Simulasi Pembagi Tegangan
- Cara Menghemat Kuota Internet dan Mempercepat Browsing Internet
- Pertempuran untuk Desktop: Mengapa Linux Tidak Bisa Menang
- Instalasi Windows XP pada VirtualBox
- Google Docs, pada Gmail Kita
- Membangun Aplikasi PHP Tanpa OOP
- Membangun Media Pembelajaran
- Google Form, pada Gmail Kita
- Setting Printer Epson LX300 di Linux (Studi Kasus IGOS Nusantara 2009)
- PHP Database dengan ODBC
- Membuat Backslide pada Website
- Membangun Portal E-Learning
- Histogram Equalisation – Pengolahan Citra Digital
- Membuat Efek Ketupat di GIMP
- Cepat Mahir VB.NET: Bab 3
- Media Player Untuk Situs dengan HTML
- Short Course Membuat Aplikasi Keranjang Belanja
- Mencetak Pesan Error
- Reparasi Monitor, bagian 2
- Tips dan Trik Mengoptimalkan PC Anda