Mempercantik Web Dengan Modul Slick RSS CMS Joomla
Author: Anggara Nasution · Published: February 24, 2009 · Category: Adsense dan Internet Bisnis, Internet dan Web, Komputer Dasar
Kebutuhan akan teknologi informasi akan terus berkembang, ini dibuktikan dengan makin maraknya situs-situs pribadi terutama yang berbasiskan CMS, salah satunya joomla. Kemudahan yang ditawarkan oleh joomla adalah banyaknya modul, plugin maupun component yang sesuai dengan kebutuhan saat ini , salah satunya adalah adalah modul “Slick RSS”. Dengan modul ini kita bisa melihat berita terbaru dari situs berita terkenal seperti Kompas, Detik, Antara atau yang lain. Kelebihan yang lain dengan modul ini kita bisa melihat berita tersebut berbentuk tooltip dengan desain dan warna yang berbeda sesuai kebutuhan kita.
Download Tulisan Lengkap: mempercantik-web-dengan-modul-slick-rss-cms-joomla-anggara.pdf
Related Articles
- Membuat Iklan Otomatis Drop Down Pada Website CMS Joomla
- Membuat Tampilan Effect Salju Berjatuhan Pada Web Cms Joomla
- Instalasi CMS Joomla di Server Lokal
- Instalasi CMS Joomla di Web Hosting
- Tutorial Instlalasi CMS Joomla 3.1 di Localhost
- Monitoring Throughput Jaringan Menggunakan DU Meter
- Web Portal dengan Joomla, bag 1
- Mengubah Tampilan Ubuntu Serasa Windows XP
- Belajar Membuat Website
- Membuat Blog dengan Movable Type
- Membangun Server Virtual pada Debian dengan VMWare
- Web Portal dengan Joomla, bag 2
- Meng-override Style di Aplikasi Web yang Dihasilkan oleh PHPMaker
- Jam Digital dengan Atmega8 dan RTC DS1307
- Network Monitoring menggunakan MRTG
- Menambah Fitur Ala Blog
- Membuat Shopping Cart Sederhana Menggunakan PHP
- Tutorial Install Joomla versi 2.5.7
- Program Kolom Koran Otomatis di Microsoft Word dengan Visual Basic Editor
- Menyempurnakan Halaman Web Dengan Header-Image