Posted Articles


  1. Sinkronisasi Google Drive dengan PC

    Author: · Published: January 16, 2014 · Category: eLearning dan eEducation, Internet dan Web 

    selain berbagi file google drive dapat di synkronisasi kan dengan laptop atau komputer kita. kita dapat menyimpan file dari komputer atau laptop kita tanpa harus membuka google drive,setelah mensinkronisasikan google drive dengan laptop atau komputer kita nanti ada sebuah folder bernama google drive di komputer kita selanjutnya kita dapat dengan mudah menyimpan file yang penting […]

  2. Memasukkan dan Menghapus Artikel dari Daftar Profil Google Scholar

    Bila kita atau sebuah jurnal telah mempunyai profil profil di Google Scholar, maka perlu bagi kita untuk memasukkan artikel atau tulisan yang telah kita buat ke dalam daftar profil jurnal kita. Hal ini dimaksudkan agar tingkat citasi terhadap tulisan yang kita buat dapat diukur, dihitung dan ditampilkan di profil Google Scholar. Di bawah ini dijelaskan […]

  3. Cara Membuat Profil di Google Scholar

    Seorang peneliti, akademisi, atau bahkan sebuah jurnal online perlu mempunyai ‘papan nama’ atau profil di sebuah situs pengindeks. Profil ini akan membeberkan tulisan yang sudah berhasil diindeks oleh Google Scholar, berapa yang sudah dikutip dan berapa nilai h-index dan i10 index-nya. Pada tulisan ini dijelaskan cara membuat profil di Google Scholar. Yuk, kita simak. Download […]

  4. Mengenal Google Scholar dan Google Scholar Profile

    Apa itu Google Scholar Siapa yang tidak kenal Google? Google merupakan salah satu perusahaan besar berbasis TI yang saat ini telah merambah ke banyak lini pekerjaan manusia. Dari mulai mesin pencari web dan email sampai ke mesin penerjemah bahasa. Termasuk salah satunya yang penting dan perlu diketahui oleh kalangan akademisi adalah Google Scholar. Google Scholar […]

  5. Penjelasan Singkat atas Peran di Open Journal Systems

    Pada Open Journal Systems (OJS), proses bisnis yang terjadi melibatkan banyak peran atau user. Masing-masing peran menjalankan tugas yang spesifik dan khas untuk berlangsungnya manajemen penerbitan dari mulai artikel dikirimkan oleh penulis, disalurkan ke mitra bestari atau reviewer, dan seterusnya sampai artikel tersebut diterbitkan dan tersimpan dalam arsip OJS. Ada 10 peran dalam OJS yaitu […]

  6. Mendaftar di Situs Open Journal Systems

    Pada jurnal yang telah online dan berbasiskan Open Journal Systems (OJS), seseorang perlu mendaftarkan diri pada jurnal tersebut untuk mempunyai akun. Dengan akun tersebut dia dapat melakukan login untuk mengirimkan artikel[1], membaca[2], atau melakukan review[3]. Tulisan ini menjelaskan cara mendaftar di jurnal yang berbasiskan OJS sehingga seseorang mempunyai akun untuk login dan dapat mengirimkan naskah […]

  7. Cara Penulis Mengirimkan Naskah ke Jurnal yang Berbasis Open Journal Systems

    Pada jurnal yang telah menerapkan Open Journal Systems (OJS), pengiriman manuskrip atau naskah dapat dilakukan melalui aplikasi tersebut secara online yang dikenal dengan istilah online submission. Ada beberapa tahapan yang harus dilakukan oleh penulis dalam proses online submission ini. Yang perlu dicatat, agar seorang penulis dapat melakukan online submission pada sebuah jurnal yang telah menerapkan […]

  8. Menampilkan Menu Pengumuman di Open Journal Systems

    Tulisan ini diperuntukkan bagi para pengelola jurnal di Open Journal Systems (OJS) agar dapat mengaktifkan menu Pengumuman (Announcement) di situs Open Journal Systems-nya, seperti diperlihatkan pada gambar di bawah ini. Secara default di OJS, menu ini tidak tampil. Berikut ini adalah langkah-langkahnya Download Tulisan Lengkap: hchandraleka-menampilkan-menu-pengumuman-ojs.pdf

  9. Menjelajah Arsip Jurnal dan Artikel di Open Journal Systems

    Bagi sebagian orang, baik kalangan akademisi atau peneliti, aplikasi Open Journal Systems dirasa masih membingungkan, meski untuk tingkat pembaca jurnal sekalipun. Pada tulisan ini saya mencoba mempermudah hal ini dengan menerangkan cara menjelajah arsip jurnal dan artikel yang telah tersimpan di aplikasi Open Journal Systems (OJS). Download Tulisan Lengkap: hchandraleka-menjelajah-arsip-ojs.pdf

  10. Cara Mencari Artikel di Open Journal Systems

    Open Journal Systems (OJS) merupakan perangkat pengelolaan jurnal secara elektronik. Baik penulis, editor, reviewer, semuanya terlibat dalam proses bisnis pengelolaan jurnal secara elektronik. Termasuk juga para pembaca yang ingin menikmati artikel yang tersaji di OJS. Sayangnya tidak semua orang mudah menggunakan OJS ini, terutama dari para peneliti atau akademisi yang berusia lanjut atau yang berlatar […]

  11. Ujian Online, Cara Baru Pengukuran Kompetensi

    Author: · Published: October 23, 2012 · Category: eLearning dan eEducation, Multimedia Pembelajaran 

    Ujian online merupakan solusi teknologi informasi dalam melakukan inovasi pembelajaran, ujian online menjadi terobosan baru dalam evaluasi pembelajaran di semua sektor yang menamakan diri sebagai lembaga pendidikan, bahkan perusahaan dalam perekrutan karyawannya, sampai ke sertifikasi internasional. Dengan menggunakan konsep Teknologi Informasi dan Komunikasi berbasis Web-based Learning, tulisan ini ditulis dengan memanfaatkan CMS Moodle. Download Tulisan […]

  12. Pembuatan E-Book Dengan Aplikasi Martview

    Author: · Published: October 17, 2012 · Category: eLearning dan eEducation 

    Banyak aplikasi yang beredar yang dapat dipergunakan untuk membuat sebuah e-book sebagai media pembelajaran yang dapat dipergunakan oleh peserta didik, guru, dosen atau masyarakat luas, dari yang gratis (free) sampai yang berbayar. Beberapa aplikasi yang gratis (free) dan sangat bagus untuk membuat sebuah ebook , dengan aplikasi ini seolah pembaca sedang membuka buku nyata di […]

  13. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Komputer

    Author: · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation 

    Sekolah yang bermutu adalah sekolah yang dapat menghasilkan lulusan yang mampu berkompetisi pada berbagai tataran baik daerah, regional, nasional, dan global. Untuk memudahkan pembelajaran diperlukan alat bantu yang mampu menterjemahkan sesuatu yang abstrak menjadi konkrit. Alat bantu tersebut dikenal dengan media pembelajaran. Download Tulisan Lengkap: omtion-pengembangan.zip

  14. Membuat Kamus Digital

    Author: · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation, Kecerdasan Buatan 

    Microsoft Visual Basic 6.0 adalah sebuah bahasa pemrograman untuk Windows dan Internet. Sama seperti bahasa pemrograman Basic, Pascal, C dan lain-lain. Tetapi Basic, Pascal dan C ditujukan untuk sistem operasi Ms-DOS, sedangkan Visual Basic ditujukan untuk sistem operasi Windows dan Internet. Jika Anda sudah memahami bahasa pemrograman Basic, maka Visual Basic sudah lebih mudah Anda pelajari, […]

  15. Rancang Bangun Media Pembelajaran Terintegrasi

    Author: · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation 

    Media pembelajaran berbasis komputer yang dirancang ini bertujuan sebagai media bantu belajar siswa secara aktif walaupun tanpa guru. Artinya media ini didesain untuk sarana belajar siswa secara individual baik di rumah maupun di sekolah. Ketika siswa memasukkan CD media pembelajaran ke dalam komputer maka siswa dapat mengakses semua fasilitas yang sudah disediakan. Alur media pembelajaran […]

  16. Membuat File Bantuan

    Author: · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation 

    HelpMaker adalah sebuah aplikasi untuk membuat arsip bantuan (Help Files) tanpa pemroses kata yang mahal, tanpa harus mengatur banyak arsip. Menulis arsip bantuan disebut Help Authoring. Anda dapat membuat arsip bantuan menggunakan HelpMaker. HelpMaker membuat WinHelp, RTF, dan HTML-help files. HelpMaker didesain untuk menyimpan informasi dengan cara bentuk yang bebas di mana tidak ada batasan […]

  17. Membangun Media Pembelajaran

    Author: · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation 

    Macromedia Authorware 7.01 adalah salah satu program yang yang dikeluarkan oleh perusahaan pembuat software Macromedia. Masih banyak software authoring yang beredar di pasaran, penulis memilih Macromedia Authorware 7.01 karena lebih mudah dipelajari secara mandiri (otodidak). Selama proses pembuatan media pembelajaran, penulis merasa kesulitan mencari referensi tentang Macromedia Authorware 7.01 sehingga apa yang disajikan di sini […]

  18. Perencanaan dan Perancangan Website

    Untuk membuat sebuah web sendiri tanpa bantuan jasa pembuat website dibutuhkan lebih dari sekedar ide dan software web editor yang baik. Samping harus menyediakan menu pilihan untuk penggunaan dengan struktur yang jelas, tata-letak dan teknik yang digunakan juga harus harmonis. Dengan demikian, pertama-tanma harus di buat sebuah perencanaan yang matang untuk menghasilkan sebuah web yang […]

  19. Cara Berjualan Online untuk Pasar Internasional

    Kita ingin ahli dalam berbisnis di internet ?, dan ingin : Menjadi pakar internet marketing indonesia yang bisa berjualan apapun di internet, bahkan jualan produk yang sangat sulit pun bisa Punya segudang ide dalam menentukan bisnis internet marketing yang akan di tekuni Mendapatkan penghasilan yang banyak dari bisnis internet marketing khususnya untuk warga Indonesia banyak […]

  20. Moodle dan Fitur-Fiturnya

    Author: · Published: February 8, 2009 · Category: eLearning dan eEducation 

    Moodle merupakan salah satu paket software untuk membuat suatu pelatihan – pelatihan berbasis web dan internet yang biasa disebut sebagai Learning Management System (LMS)/ Course Management System (CMS)/ Virtual Learning Environment (VLE). Moodle disediakan secara gratis dan bebas digunakan karena merupakan software open source (dibawah lisensi GNU Public). Pada Januari 2008 tercatat 38,896 lebih situs […]

  21. Sistem eLearning Berbasis Model Motivasi Komunitas

    Author: · Published: January 10, 2009 · Category: eLearning dan eEducation 

    Sistem eLearning adalah suatu solusi yang sangat dibutuhkan dalam era globalisasi dunia pendidikan saat ini. Keberadaan eLearning dengan dukungan teknologi indormasi membawa pengaruh terjadinya proses transformasi pendidikan konvensional ke dalam bentuk digital, baik secara isi maupun sistemnya.  Dewasa ini industri eLearning sedang mengalami krisis, yang berakibat ke kegagalan penerapan eLearning di berbagai sektor di dunia. […]

  22. Strategi Baru Pengelolaan ELearning Gratis

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: eLearning dan eEducation 

    Situs belajar dan mengajar dengan menggunakan web dan internet sebenarnya bukanlah barang baru, bukan juga ide ataupun pemikiran baru. Konsepsi dan jargon yang bernama WBT (web based training), eLearning, web based teaching and learning, web based distance education, dsb. telah bertebaran sejak era 15 tahun yang lalu di seluruh pelosok Internet. Situs belajar mengajar (penulis […]

  23. Pengantar eLearning dan Pengembangannya

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: eLearning dan eEducation 

    Seiring dengan perkembangan Teknologi Informasi (TI) yang semakin pesat, kebutuhan akan suatu konsep dan mekanisme belajar mengajar (pendidikan) berbasis TI menjadi tidak terelakkan lagi. Konsep yang kemudian terkenal dengan sebutan e-Learning ini membawa pengaruh terjadinya proses transformasi pendidikan konvensional ke dalam bentuk digital, baik secara isi (contents) dan sistemnya. Saat ini konsep e-Learning sudah banyak […]

  24. Memahami Lebih Lanjut tentang e-Learning

    Author: · Published: July 1, 2008 · Category: eLearning dan eEducation 

    Sudah banyak referensi baik di internet maupun dalam bentuk cetak yang membahas tentang e-learning dan berbagai aspek yang menyertainya. Tulisan berikut ini dimaksudkan untuk lebih memperkaya dan memperdalam kajian pustaka dalam bahasa Indonesia tentang e-learning. Pada kesempatan ini penulis mencoba memberikan pengenalan tentang e-learning dan tipe kategorisasi yang dapat digunakan sebagai acuan untuk mengelompokkan dan […]

  25. Membangun Portal E-Learning

    Author: · Published: May 28, 2008 · Category: eLearning dan eEducation 

    Jika Anda memiliki segudang ilmu dan Anda bingung untuk mempublikasikannya, maka langkah yang tepat menurut saya adalah membangun sebuah portal E-Learning. Tidak harus sebuah institusi yang bisa membangun website E-Learning, namun juga bisa beberapa orang atau bahkan tidak menutup kemungkinan dikerjakan oleh satu orang saja. Untuk memulainya silahkan buat yang kecil-kecilan, mulai dari ilmu yang […]

  26. « Previous PageNext Page »