Posted Articles


  1. Tutorial Membuat Koneksi dan Login Berdasarkan User Type di VB.Net 2008 dengan Access 2007

    Author: · Published: June 4, 2012 · Category: Database, Pemrograman VB 

    Tutorial ini saya buat mengingat ada banyak yang menanyakan sama saya melalui email perihal cara membuat koneksi dan script login di vb 2008 dengan database Access 2007. Sebelumnya saya telah membuat tutorial login dengan vb 2008 dan database Sql Server 2005. Tapi tidak semua yang menggunakan (belajar) vb 2008 menggunakan databse Sql Server 2005. Download Tulisan Lengkap :  jastis-koneksiloginvb2008danaccess.pdf […]

  2. Insert, Update, Delete dan Select Gambar di VB.Net Dengan SQL Server 2005

    Author: · Published: May 11, 2012 · Category: Database, Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Sebenarnya sudah banyak tutorial mengenai cara menyimpan,menupdate dan menampilkan gambar ke/dari dalam database Sql Server tapi kebanyakan tutorial ini hanya membahas 1 by 1. Sehingga akan sangat menyulitkan bagi seorang programmer baru yang ingin belajar semuanya. Karena setiap tutor pasti mempunyai cara yang berbeda dan ini menyebabkan setiap codingnya juga pasti berbeda (terkecuali dari sumber […]

  3. Menampilkan Laporan di Crystal Report Berdasarkan Parameter Fields Melalui InputBox di VB.Net

    Author: · Published: May 9, 2012 · Category: Database, Pemrograman VB 

    Ada beberapa tutor yang pernah saya baca mengenai Parameter Fields di Crystal Report, tapi hampir semuanya menggunakan ComboBox sebagai pemicu untuk menampilkan isi tabel berdasarkan Parameter Fields yang telah diset sebelumnya. Masalah yang saya hadapi adalah ketika program yang saya buat terlalu banyak formnya, dan menggunakan Tools Strip Menu di VB Net dalam menampilkan sebuah laporan, sehingga saya tidak ingin menambah […]

  4. Membuat Form Login di VB.Net dengan Pemilihan User di Database

    Author: · Published: February 7, 2012 · Category: Database, Pemrograman VB 

    Program VB.Net 2008 adalah versi terbaru dari program Visual Basic. VB.Net 2008 merupakan suatu perangkat lunak yang dapat digunakan untuk pengembangan berbagai macam aplikasi. Untuk pemula yang belajar VB .Net 2008 pasti akan mengalami kesulitan membuat form login dengan memilih user di tabel yang telah di buat di database. Tapi bagi yang sudah Advanced jangan dihiraukan tulisan ini. Dalam contoh project ini […]

  5. Membuat Program Paint sederhana dengan VB 6

    Author: · Published: January 13, 2012 · Category: Pemrograman VB 

    Program yang dibahas kali ini terinspirasi dari program bawaan Microsoft Windows yaitu Ms. Paint. Kali ini kita akan sedikit mengupas cara membuat program paint tersebut dalam versi yang lebih sederhana dengan menggunakan Visual Basic. Program ini dapat Anda download dan kostumisasi sesuai keinginan Anda secara GRATIS. Langkah pertama adalah membuat sebuah project dengan sebuah form […]

  6. Koneksi VB dan SQL SERVER 2000

    Author: · Published: December 6, 2011 · Category: Pemrograman VB 

    Arief Susanto

    Kemarin pada saat ada pembuatan aplikasi ada teman saya bertanya bagaimana koneksi antara VB 6.0 dengan SQL Server 200, ya saya jelaskan dengan kemampuan saya yang terima dari Dosen saya pada semester 4, pada tulisan saya kali saya mencoba menyamakan spesifikasi dengan system operasi Windows XP yang telah saya instalasi beberapa Aplikasi termasuk VB dan […]

  7. Mengoptimalkan Feature SQL 2008 Dengan Visual Basic 10 (Table Value Parameters)

    Author: · Published: March 15, 2011 · Category: Database, Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Junindar

    Wahhhhh sudah lama sekali saya tidak membuat artikel-artikel seperti ini lagi. Hmmm ini di karenakan kesibukan saya dalam membuat ebook, buku dan event-event offline untuk komunitas. Sekarang saya ingin menjelaskan bagaimana mengoptimalkan salah satu fitur baru pada SQL 2008 dengan VB 10. Fitur tersebut adalah Table Value Parameters.  Apa sich kelebihan fitur ini?? Dengan adanya fitur […]

  8. VB 9 with MySQL

    Author: · Published: June 18, 2009 · Category: Database, Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Junindar

    MySQL merupakan salah satu database open source yang paling popular di dunia dikarenakan kecepatannya tinggi, high reliability dan user friendly. Untuk mengetahui detail dari MySQL bisa menuju ke link berikut http://en.wikipedia.org/wiki/MySQ dan www.mysql.com Setelah membaca dan mengetahui apa saja kelebihan dan fitur yang terdapat pada MySQL akan membawa berkeinginan langsung berinteraksi dengan MySQL. Tapi bagaimana […]

  9. Multiple Binding Navigator pada VB 2008

    Author: · Published: March 25, 2009 · Category: Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Junindar

    Pada artikel ini kita akan bermain pada VB 2008 Express, tidak seperti pada artikel-artikel sebelumnya dimana tulisan penulis masih menggunakan Vb.net 2003. Untuk topik yang akan dibahas kali ini adalah bagaimana menggunakan BindingNavigator lebih dari satu pada form yang sama. Disini juga dijelaskan bagaimana membuat DataSource untuk MS Acess sebagai database nya. Untuk database pada […]

  10. Penggunaan Enkripsi MD5 di Visual Basic

    Author: · Published: February 6, 2009 · Category: Pemrograman VB 

    Andri Kusdiyanto Nawawi

    Project ini sebenarnya sangat simple, saya buat karena saya banyak melihat teman-teman (mudah-mudahan kamu nggak ya :-p) yang banyak membuat project dengan visual basic dengan database MySQL dan didalamnya terdapat login page. Tapi penyimpanan dan penggunaan password hanya dalam text biasa, tidak dienkripsi. Jadi pada waktu dump data, dan database dibuka ketauan semua password usernya […]

  11. Step By Step Menjadi Programmer Handal dengan VB.NET (17)

    Author: · Published: January 22, 2009 · Category: Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Junindar

    Pada artikel sebelumnya saya membahas bagaimana membuat chart pada form dengan menggunakan OWC 11. Dan jika pembaca semua sudah berhasil kini saatnya untuk menerusi ker artikel ini. Bagaimana kita membuat chart pada excel file dengan vb.net (mengeksport data dari table ke excel file dan membuat chart dengan data tersebut. Artikel ini menggunakan Vb.Net 2003, dan […]

  12. Step By Step Menjadi Programmer Handal Dengan VB.NET (16)

    Author: · Published: January 7, 2009 · Category: Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Junindar

    Jika kita sering bekerja dengan MS excel tentu dalam hal yang membuat grapik sudah tidak ada masalah bagi kita karena sangat mudah di lakukan. Tapi bagaimana jika kita mau membuat grapik pada program kita (vb.net) dengan mengambil data dari database yang ada. Sangat-sangat banyak sekali third party program (component) yang menyediakan hal ini. Tapi untuk […]

  13. Mahir C# dari Dasar hingga Mahir

    Author: · Published: January 6, 2009 · Category: Pemrograman C#, Pemrograman VB 

    Suryo

    Materi ini pernah saya bawakan untuk kursus pengenalan C# pada salah satu universitas di Bandar Lampung , dan kemudian muncullah ide untuk mempublikasikannya ke dalam internet untuk saling membagi pengetahuan kepada para pembaca , materi ini saya ulas dari dasar hingga ke tingkat mahir , mulai dari basic , perulangan , class , modul , stored procedure , ADO.NET , report , dan maupun dalam deploy aplikasi menjadi sebuah installer ( executable files ). saya mencoba untuk menyajikan C# ini dengan bahasa semudah mungkin sehingga pembaca dapat dengan mudah untuk mengerti dan bukan hanya sekedar menyalin baris-baris perintah yang begitu panjang tetapi hanya mendapatkan sedikit sekali ilmu yang diserap , susahnya bahasa pemprogramman terkada membuat orang jenuh dan bosan , tetapi jangan pernah untuk menyerah.

  14. Menjadi Programmer Handal dengan VB.NET (1)

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman .NET, Pemrograman VB 

    Junindar

    Mungkin sebagian besar pembaca artikel ini satu pendapat dengan saya. buku – buku tentang VB.Net yang beredar pada saat ini kurang memuaskan. Rata-rata banyak menghabiskan kertas hanya dengan menjelaskan teori dari .Net. Framework. Sehingga kita sebagai pembaca lebih cepat bosan dengan membaca buku seperti itu (Sebelumnya mohon maaf kepada para penulis buku .Net, tapi itulah […]

  15. Pemrograman Penyerangan Dan Pertahanan Virus Menggunakan API

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Keamanan dan Hacking, Pemrograman VB 

    Administrator

    Belakangan ini perkembangan virus yang begitu cepat membuat pengguna komputer merasa kesal, apabila komputernya berjalan sangat lambat tidak seperti biasanya, hal ini mungkin telah terinfeksi virus. Dari sekian banyaknya virus, beberapa diantaranya merupakan virus lokal yang beberapa bulan terakhir sedang gencar-gencarnya menyerang. Virus lokal yang dibuat dengan bahasa pemrograman visual basic, mempunyai beragam nama dan […]

  16. Operasi Biner pada Atribut File

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Algoritma, Pemograman, Tool, Pemrograman VB 

    File tidaklah lepas dari sebuah properti bernama atribut. Atribut ini akan sangat berpengaruh sekali terhadap perlakuan sistem operasi. File yang beratribut hidden akan membuat sebuah file disembunyikan oleh windows explorer. Sedangkan file yang beratribut readonly akan memberikan halangan pada beberapa aplikasi untuk melakukan proses terhadap sebuah file. Oleh karena itu atribut dari sebuah file perlu […]

  17. Menciptakan Menu Dan Toolbar pada Visual Basic

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman VB 

    Dasar – dasar Visual BASIC, database dengan mysql dan pemrograman database serta perintah SQL dalam database serta membuat laporan dengan Data Report telah kita bahas. Kini saatnya kita membuat menu pilihan untuk mengakses form dan laporan yang telah kita buat. Pada pembahasan kali ini kita akan bahas dan praktekkan cara membuat menu dan toolbar pada […]

  18. Membuat Laporan Master-Detail di Visual Basic 6

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman VB 

    Administrator

    Mungkin di antara Anda masih ada yang kesulitan dalam membuat laporan (report) dengan layout Master-Detail menggunakan DataReport di Microsoft Visual Basic 6. Yang dimaksud dengan report Master-Detail adalah laporan yang informasi di dalamnya ditampilkan secara berkelompok (groupping) berdasarkan kategori tertentu. Ada data induk (master) dan ada data detail (rincian). Dalam kesempatan yang pertama ini, saya […]

  19. Komponen AngkaTerbilang Untuk Visual Basic 6

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman VB 

    Administrator

    Komponen AngkaTerbilang.dll merupakan sebuah file .dll yang bersifat FREEWARE dan dapat digunakan di dalam project Visual Basic 6 untuk membantu Anda dalam mengkonversi angka menjadi bentuk kata-kata (terbilang), baik dalam bahasa Indonesia maupun dalam bahasa Inggris. Hal ini biasanya dibutuhkan jika Anda ingin membuat kuitansi atau laporan yang membutuhkan keterangan angka yang diulang dalam bentuk […]

  20. Membuat Program untuk Penyimpanan Otomatis menggunakan VB Editor

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman VB 

    Sutrisno

    Membuat dokumen baru dalam Microsoft Word biasa kita lakukan. Perintah yang biasa kita gunakan adalah File => Save, atau kombinasi keyboard yaitu (Ctrl+N). Dalam materi ini akan kita bahas agar dalam membuat dokumen baru, dokumen tersebut otomatis tersimpan. Dengan fasilitas Visual Basic Editor Seperti materi sebelumnya, kita akan menggunakan visual basic editor untuk memanipulasi Microsoft […]

  21. Membuat Shortcut Pembuatan Table di Microsoft Word dengan Visual Basic Editor

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman VB 

    Sutrisno

    Membuat tabel di dalam Microsoft Word adalah kegiatan yang biasa kita lakukan. Biasanya kita memanfaatkan menu table, insert table. Namun tahukah kita bahwa kita -pun bisa membuat program shortcut key atau kombinasi keyboard, seperti menyimpang dengan Ctrl+S, membuka dengan Ctrl+O dan sebagainya. Pada materi ini kita akan mencoba memanfaatkan kelebihan dari Visual Basic Editor untuk […]

  22. Membuat Shortcut Key untuk Autocorrect di Microsoft Word dengan Visual Basic Editor

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Pemrograman VB 

    Sutrisno

    Mengetik adalah kegiatan yang biasa dan mudah untuk kita lakukan. Meskipun mudah, kalau ada hal yang lebih mudah lagi dalam mengetik pasti kita lakukan. Menyingkat kata ‘yang’ menjadi ‘yg’, ‘dan sebagainya’ menjadi ‘dsb’, ‘dan lain-lain’ menjadi ‘dll’, ‘untuk’ menjadi ‘utk’ ataupun singkatan yang hanya kita mengerti sendiri adalah hal yang sering kita lakukan dalam menulis […]

  23. Program Membuat PageNumber Otomatis dengan Visual Basic Editor

    Author: · Published: November 25, 2008 · Category: Aplikasi Perkantoran dan Teknik, Pemrograman VB 

    Sutrisno

    Memberi penomoran halaman adalah biasa di dalam pengetikan, terutama di Microsoft Word. Aktivitas ini biasanya kita lakukan dengan menggunakan fasilitas default dari Microsoft Word, biasanya kita menggunakan Insert => PageNumber. Namun dalam materi ini kita akan memanfaatkan fasilitas Visual Basic Editor. Seperti materi-materi yang telah kita bahas sebelumnya, kita telah mempelajari bahwa Visual Basic Editor […]

  24. Program Kolom Koran Otomatis di Microsoft Word dengan Visual Basic Editor

    Author: · Published: November 24, 2008 · Category: Aplikasi Perkantoran dan Teknik, Pemrograman VB 

    Sutrisno

    Membuat kolom koran (halaman berkolom seperti koran) suatu saat kita butuhkan. Kalau kita ingin membuat iklan, poster, selebaran dan sebagainya. Perintah yang biasa kita gunakan di Microsoft Word adalah dengan Format è Coloumn. Namun dalam materi ini kita akan menggunakan Visual Basic Editor, sehingga kita bisa menggunakan dialog pembuatan kolom koran berbahasa < Indonesia. Seperti […]

  25. Program Matematika Sederhana sebelum Pencetakan Dokumen di Microsoft Word dengan Visual Basic Editor

    Author: · Published: November 24, 2008 · Category: Aplikasi Perkantoran dan Teknik, Pemrograman VB 

    Sutrisno

    Mencetak merupakan kegiatan utama dalam Microsoft Word. Rutinitas mencetak biasa dilakukan oleh para mahasiswa, dosen, guru, pegawai kantor dan lain-lain. Dalam materi kali ini, kita akan belajar asah otak dengan sedikit perhitungan di Microsoft Word, Kita diwajibkan untuk melakukan perhitungan matematika sederhana berupa penambahan, pengurangan dan perkalian sebelum melakukan pencetakan dokumen. Mencetak biasa kita lakukan […]

  26. « Previous PageNext Page »