Kusuma Wardani
Alumni Mahasiswa STMIK Amikom Yogyakarta Angkatan 2006. Bekerja sebagai Pranata Komputer Pertama di Kementerian Keuangan.
http://kusumawardani2008.blogspot.com
Posted Articles
- Pentingnya Analisa Dampak Bisnis/ Business Impact Analysis (BIA) Bagi Organisasi
Author: Kusuma Wardani · Published: October 3, 2013 · Category: Manajemen dan Kebijakan TI
Tsunami yang melanda Aceh tahun 2004 silam menjadi salah satu gambaran betapa pentingnya rencana kelanjutan bisnis/business continuity planning (BCP) bagi organisasi. Saat Aceh dilanda tsunami, jaringan telepon dan aliran listrik tidak dapat digunakan selama beberapa hari karena rusaknya infrastruktur yang mendukung ketersediaan layanan tersebut. Hal serupa juga dapat terjadi pada keberlangsungan layanan TIK. Kita tidak […]
- Langkah Non-aktifkan Akun Guest dan Ubah Nama Administrator
Author: Kusuma Wardani · Published: September 18, 2013 · Category: Keamanan dan Hacking, Komputer Dasar, Sistem Operasi
Salah satu langkah untuk mengamankan windows XP adalah menon-aktifkan akun guest dan mengubah nama administrator. Akun guest dapat digunakan untuk menjebol keamanan di komputer kita. Oleh karena itu, sebaiknya kita menon-aktifkan akun guest dan mengubah nama administrator komputer yang kita gunakan. Silahkan mencoba tutorial berikut ini dani-securewindows.
- Tutorial Penggunaan Truecrypt
Author: Kusuma Wardani · Published: July 29, 2013 · Category: Keamanan dan Hacking
Dalam menjaga keamanan data, kita perlu belajar menggunakan tool yang mempermudah dalam mengekripsi data. Berbagai macam tool tersedia di internet, ada yang bersifat gratis maupun berbayar. Salah satu tool yang tidak berbayar/gratis yang bisa kita gunakan adalah aplikasi truecrypt. Tutorial Penggunaan Truecrypt
- Penggunaan Microsoft Operations Framework (MOF) Untuk Mencapai Standar ISO 20000
Author: Kusuma Wardani · Published: May 15, 2013 · Category: Manajemen dan Kebijakan TI
Saat hendak menggunakan jasa pihak ketiga dalam implementasi teknologi informasi (TI), tentu perlu dilakukan beauty contest terlebih dahulu. Beauty contest yang dimaksud adalah uji kualitas perusahaan dilihat dari berbagai aspek. Salah satu aspek yang dinilai adalah kinerja perusahaan. Perusahaan yang berkinerja baik adalah perusahaan yang memiliki layanan handal, efisiensi, dan fokus pelanggan. ISO/IEC 20000 berpedoman […]
- Teknologi Komunikasi Baru dari Google Glass
Author: Kusuma Wardani · Published: May 14, 2013 · Category: Telekomunikasi
Sudahkah anda mengenal Google Glass? Teknologi komunikasi ini mulai dirilis tahun 2012 oleh Google. Sudah banyak artis dan orang terkenal di negara barat yang mencoba perangkat canggih ini. Download Tulisan Lengkap: Teknologi Komunikasi Baru dari Google Glass.pdf.
- Mengenal Microsoft Operations Framework (MOF) 4.0
Author: Kusuma Wardani · Published: May 3, 2013 · Category: Manajemen dan Kebijakan TI
Sudahkan anda mengenal MOF 4.0? Jika belum, best practice apa yang anda gunakan dalam mengembangkan infrastuktur TI? Microsoft Operations Framework (MOF) 4.0 adalah salah satu best practice yang digunakan dalam mengembangkan infrastuktur TI. Selama ini, banyak perusahaan di dunia dan di Indonesia yang mengembangkan infrastuktur TI tanpa menggunakan best practice apapun sehingga di kemudian hari […]
- Penerapan Cloud Computing di Instansi Pemerintah
Author: Kusuma Wardani · Published: April 24, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Manajemen dan Kebijakan TI, Opini
Cloud computing kini menjadi pilihan dalam media penyimpanan data dan kemudahannya dalam mengakses data. Banyak perusahaan dunia yang kini mulai melirik teknologi ini karena menghemat banyak biaya apalagi untuk perusahaan yang berkembang. Teknologi ini kini mulai masuk ke Indonesia dan diadaptasi oleh berbagai perusahaan IT di Indonesia. Kini, mulai saatnya instansi pemerintah mulai mempelajari bahkan […]