Siapa yang Salah?
Author: Administrator · Published: February 27, 2007 · Category: Komputer Dasar
Ribut-ribut soal kejanggalan Tim Pakar TI KPU (Komisi Pemilihan Umum) tentang pengambilan keputusan menggunakan produk Microsoft untuk pelaksanaan Pemilu tahun depan, cukup panas dan banyak yang terbakar. Sampai-sampai pihak panitia melakukan tender ulang untuk memenuhi berbagai kritikan dan kecaman dari pengadaan ini. Bicara soal pengadaan peranti keras dan infrastruktur mungkin memang sarat KKN, karena perputaran uang di sana sangat memungkinkan untuk terjadinya gesekkan-gesekkan yang tidak enak dan enak sekaligus. Tetapi kalau saya amati di bagian peranti lunaknya, pengambilan keputusan untuk menggunakan produk Microsoft memang ada betulnya, di samping memang aneh kedengarannya, karena berlawanan arus dengan kebiasaannya kita memihak gerakan open source.
Dowbload Tulisan Lengkap: michael-siapayangsalah.zip
Related Articles
- Kumpulan Modul Latihan Microsoft Office
- Latihan Soal SO Ubuntu 16.04.2
- Yang dibutuhkan dalam Membuat Website
- Terjebak Biaya Lisensi?
- Tanya Jawab Tumit Rematik (Turunan Limit Relasi & Matrik)
- ToolBar Penghitung Kata
- Membuat Website untuk Usaha Anda
- Langkah Membuat Soal Pilihan Ganda dan Esai dengan Authorware 7
- Step By Step Menjadi Programmer Handal Dengan Vb.Net (13)
- Desktop Publisher di Linux
- Membuat Form Gaji Karyawan dengan Delphi 7
- Instalasi Warnet Berbasis Windows XP & ADSL
- Membuka Gmail & Yahoo! Mail di Outlook Express
- Install Windows 8 pada VirtualBox 4.2.6
- Membuat CGI dengan Pascal
- Review Microsoft Network Monitor 3.4
- Membuat Aplikasi Kalender pada Ponsel Menggunakan NetBeans IDE 5.5
- Pengelolaan Pengetahuan dan Modal Intelektual untuk Pemberdayaan UKM
- Browsing dengan Ubuntu 9.10 dalam Virtual Box dengan metode NAT
- Cara Install iCloud

