MandrakeMove, antara Knoppix 3.3 dan Mandrake 9.2
Author: Administrator · Published: February 28, 2007 · Category: Linux Aplikasi
Mandrake Linux membuat kejutan menjelang tahun baru 2004, yaitu dengan merilis MandrakeMove, distro Linux Live-on CD. MandrakeMove mirip Knoppix, dengan kemampuan seperti Mandrake 9.2.Anda yang sangat menyukai desktop KDE dari Mandrake, sepantasnya bergembira, karena sekarang bisa menjalankan Linux Mandrake di komputer mana saja. Dengan CD Linux MandrakeMove yang disertakan InfoLINUX edisi Februari ini, Anda dapat menjalankan Linux Mandrake tanpa harus menginstalasi ke harddisk. Anda dapat meminjam komputer teman yang sedang tidak digunakan, untuk bekerja dengan desktop Mandrake. Anda tetap bisa mengakses komputer lain atau server melalui jaringan atau harddisk lokal untuk menyimpan data..
Download Tulisan Lengkap: rusmanto-mandrakemove.zip
Related Articles
- Linux pada Desktop Anda: Multimedia
- Panduan Instalasi Mandrake Linux 9.2
- Cara Install QEMU
- Cara Instal TeamViewer
- Cara Install Windows XP pada QEMU
- Sharing File di Jaringan dengan NFS
- Instalasi Ubuntu 12.04 Pada VirtualBox
- Di Desktop Linux Namanya Apa Nih ?
- Installasi Oracle VM Virtual Box 4.1.6
- Google Form, pada Gmail Kita
- Install VMWare Versi 9
- Install VirtualBox Versi 4.2.2
- File Hosting Gratis “Sharebeast”
- Tutorial Instalasi Linux Garuda One di VirtualBox
- Menginstall VMware Workstation 8 pada Windows 7
- Cara Uninstall Software VMware yang Sulit dihapus
- Mencetak Pesan Error
- Remote Desktop dengan TeamViewer
- Cara Sinkronisasi Library di Mendeley Desktop dengan Cloud
- Pertempuran untuk Desktop: Mengapa Linux Tidak Bisa Menang