Posted Articles
- Membuat Presentasi Mudah dengan Google Docs
Author: Septina Budi Kurniawati · Published: May 18, 2013 · Category: Komputer Dasar
Google memberikan fasilitas bagi penggunanya untuk menyimpan data pribadi secara online yang dinamakan google docs yang sekarang dikenal dengan google drive, karena data ini tudak hanya bisa disimpan dalam server google. Data ini bisa dibuat dan diedit secara online bersama-sama dengan pengguna lain. Ada beberapa bentuk file yang dapat dibuat dan disimpan, misalnya dokumen, spreadsheet, […]
- Langkah Mudah Membuat Form di Google Docs
Author: Septina Budi Kurniawati · Published: May 16, 2013 · Category: Komputer Dasar
Google memberikan fasilitas bagi penggunanya untuk menyimpan data pribadi secara online yang dinamakan google docs yang sekarang dikenal dengan google drive, karena data ini tudak hanya bisa disimpan dalam server google. Data ini bisa dibuat dan diedit secara online bersama-sama dengan pengguna lain. Ada beberapa bentuk file yang dapat dibuat dan disimpan, misalnya dokumen, […]
- Protokol POP
Author: Imam Prasetyo · Published: May 16, 2013 · Category: Internet dan Web, Jaringan Komputer
Apa sih Protokol POP? Protokol POP (Post Office Protocol) adalah protokol yang banyak digunakan di internet untuk mengambil surat elektronik (email) dari server email. Untuk saat ini protokol POP berkembang sampai generasi ke-3 atau sering disebut POP3, karena sebelumnya ada POP2 (pada awal tahun 80an) dan POP1. Protokol ini erat hubungannya dengan protokol SMTP dimana […]
- Monitoring HTTP dan DNS Menggunakan Wireshark
Author: Imam Prasetyo · Published: May 16, 2013 · Category: Internet dan Web, Jaringan Komputer
Pendahuluan HTTP (HyperText Transfer Protocol) adalah protocol pada layer aplikasi baik TCP/IP maupun OSI yang digunakan untuk mengakses web pages dari suatu website. Secara spesifik dalam penggunaannya banyak pada pengambilan sumber daya yang saling terhubung dengan tautan yang disebut hiperteks, yang kemudian membentuk WWW (Word Wide Web). Sebuah client HTTP seperti web browser, biasanya memulai permintaan […]
- Menambah Harddisk pada Mesin Virtual dengan VMware 9
Author: Rima Hidayati · Published: May 15, 2013 · Category: Komputer Dasar
Saat saya menginstall OS Guest Windows 7 pada VMware 9, saya hanya memberi 10 GB untuk kapasitas harddisk virtualnya. Ternyata sisa memori pada harddisk virtual tersebut setelah instalasi hanya tinggal sekitar 2 GB saja -_- Iseng-iseng, saya mencoba menambah kapasitas virtual harddisk yang sudah ada dan juga menambah 1 harddisk virtual lagi. Check it out. […]
- Instalasi Sistem Operasi Windows 8 pada VMWare 9
Author: Rima Hidayati · Published: May 15, 2013 · Category: Komputer Dasar
Beberapa waktu yang lalu, pada postingan saya sebelumnya. Saya menjelaskan sedikit tentang salah satu virtual machine yakni VMWare Workstation 7.0.0 dan cara menginstalnya. Kemudian saya mencoba menginstal sistem operasi windows 8 pada Virtual machine tersebut, dan hasilnya…. gagal. versi 7.0.0 ini tak mampu disandingkan dengan windows 8 -_-.Harus update versi VMWare yang paling baru, yaitu […]
- Instalasi Linux Ubuntu pada Qemu
Author: Maulida · Published: May 15, 2013 · Category: Komputer Dasar
Pada artikel kali ini saya akan membahas tentang cara menginstal Linux Ubuntu pada Qemu. Qemu sendiri adalah virtual machine yang digunakan untuk menjalankan operasi komputer didalam sebuah sistem komputer. Keunggulan dari Qemu adalah open source. Qemu ringan jika digunakan dari pada Virtual Machine lainnya. Download Tulisan Lengkap: maulida-qemu.doc.doc
- Penggunaan Microsoft Operations Framework (MOF) Untuk Mencapai Standar ISO 20000
Author: Kusuma Wardani · Published: May 15, 2013 · Category: Manajemen dan Kebijakan TI
Saat hendak menggunakan jasa pihak ketiga dalam implementasi teknologi informasi (TI), tentu perlu dilakukan beauty contest terlebih dahulu. Beauty contest yang dimaksud adalah uji kualitas perusahaan dilihat dari berbagai aspek. Salah satu aspek yang dinilai adalah kinerja perusahaan. Perusahaan yang berkinerja baik adalah perusahaan yang memiliki layanan handal, efisiensi, dan fokus pelanggan. ISO/IEC 20000 berpedoman […]
- IPHost Network Monitoring
Author: Dwi Nabella Hendra Apriawan · Published: May 14, 2013 · Category: Komputer Dasar
IPHost network monitoring adalah salah satu software untuk monitoring jaringan komputer, artikel selengkapnya dapat diunduh melalui link dibawah. Download Tulisan Lengkap: Hendra IPhost.pdf
- Monitoring Jaringan Komputer
Author: Dwi Nabella Hendra Apriawan · Published: May 14, 2013 · Category: Komputer Dasar
Monitoring jaringan komputer dilakukan untuk mengidentifikasi program-program yang pada penggunaannya membutuhkan jaringan seperti, browser, dll. selengkapnya dapat dilihat melalui link dibawah: Download Tulisan Lengkap: Hendra monitoring.pdf
- Analisa Protokol E-mail (SMTP) dengan Wireshark
Author: Dwi Nabella Hendra Apriawan · Published: May 14, 2013 · Category: Komputer Dasar
artikel pertama saya di situs ini adalah tentang analysis protokol email(SMTP) dengan menggunakan wireshark, untuk lebih lengkapnya dapat di unduh pada link dibawah ini : Download Tulisan Lengkap: Hendra SMTP analysis.pdf
- Remote Desktop via TeamViewer
Author: Ainul Fuad Farhan · Published: May 14, 2013 · Category: Komputer Dasar
Pada postingan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana proses instalasi dan cara singkat dan mudah dalam pengoperasian TeamViewer. TeamViewer merupakan salah satu aplikasi yang digunakan untuk remoting sebuah device yang sama-sama memiliki akun TeamViewer. Download Tulisan Lengkap: teamviewer.pdf.
- Teknologi Komunikasi Baru dari Google Glass
Author: Kusuma Wardani · Published: May 14, 2013 · Category: Telekomunikasi
Sudahkah anda mengenal Google Glass? Teknologi komunikasi ini mulai dirilis tahun 2012 oleh Google. Sudah banyak artis dan orang terkenal di negara barat yang mencoba perangkat canggih ini. Download Tulisan Lengkap: Teknologi Komunikasi Baru dari Google Glass.pdf.
- Mengenal Google Drive Lebih Dalam
Author: Alif Zulfa · Published: May 13, 2013 · Category: Sistem Operasi, Telekomunikasi
Pemanfaatan Google Drive untuk Hidup yang Efisien Disini kita akan membahas tentang fasilitas – fasilitas lebih yang di berikan oleh google, yaitu yang kita sebut dengan google drive. Apa sih google drive itu ? Google Drive adalah layanan penyimpanan saring milik Google yang diluncurkan pada 24 April 2012. Layanan ini merupakan ekstensi dari Google Docs dan […]
- Cara Mudah Meng-install Linux
Author: Mutiara Dewi Arinta · Published: May 13, 2013 · Category: Komputer Dasar
Penggunaan Linux pada OS utama sangat mudah karena Linux bersifat open source, sehingga tidak membutuhkan biaya untuk mendapatkannya. Lisensinya pun free dan bebas diotak-atik semaunya. Berikut ini merupakan langkah-langkah untuk meng-install Linux di dalam Virtual Box, silakan klik pada link di bawah ini, dan selamat mencoba
Cara mudah meng-install Linux
-
Author: Afif Budi · Published: May 13, 2013 · Category: Komputer Dasar
selamat datang di ilmu komputer.. kali ini saya akan membahas tentang instalasi mesin virtual Qemu Manager 7.0..mesin virtual pada umumnya sama dengan mesin virtual lain..untuk lebih lanjutnya, silahkan download link dibawah ini..semoga sukses.. instalasi qemu manager
- Indahnya Dunia Dengan Team Viewer
Author: Aji Ahmad · Published: May 12, 2013 · Category: Komputer Dasar
Team Viewer sangat dibutuhkan bagi sebagian orang untuk menunjang suatu pekerjaan dan berinteraksi dengan orang lain sehingga dapat memaksimalkan hasil pekerjaan dari masing-masing individu. Team Viewer adalah salah satu aplikasi yang termasuk dalam Cloud Computing yang berarti dua atau lebih perangkat dapat berinteraksi pada jarak yang jauh dengan menggunakan akses internet sebagai penghubungnya. Untuk melihat […]
- Instalasi Windows 8 pada Virtual Machine
Author: Ninda Prastika · Published: May 11, 2013 · Category: Komputer Dasar
Dalam artikel saya kali ini yang berjudul Sukses Instalasi windows 8 dalam Virtual Box, saya akan menjelaskan mengenai tata cara proses instalasi windows 8 yang benar dan mudah dalam virtual Machine. Proses penginstalan windows 8 di dalam virtual machine ini tidak akan mengubah tampilan PC atau Laptop anda jika sebelumnya memakai windows 7 ataupun XP. […]
- Instalasi Ubuntu 9.10 pada VirtualBox
Author: Ninda Prastika · Published: May 11, 2013 · Category: Komputer Dasar
Linux Ubuntu adalah salah satu Operating System yang berguna untuk operasi dasar komputer. Kelebihan dari Linux Ubuntu adalah sifatnya yang open source dan gratis.Selain itu, Ubuntu juga sudah menyediakan aplikasi-aplikasi untuk berbagai keperluan sehingga pengguna tidak perlu meng-install software-software umum lainnya. Ubuntu adalah salah satu software open source yang paling digemari oleh pengguna komputer di […]
- Instalasi VMware Versi 5
Author: Ninda Prastika · Published: May 10, 2013 · Category: Komputer Dasar
VMWare merupakan software untuk virtual machine (mesin virtual). Fungsinya adalah untuk menjalankan banyak sistem operasi dalam satu perangkat keras dan untuk menjalankan aplikasi yang ditujukan untuk system operasi lainnya. Fungsi lainnya adalah untuk mempelajari suatu sistem operasi baik ketika pada proses pembelajaran atau ketika proses pengembangan sistem operasi.Proses Instalasi VMWare 5 VMWare memungkinkan bebarapa sistem […]
- Implementasi Twitter Bootstrap pada CodeIgniter
Author: Hafiz Ridha · Published: May 10, 2013 · Category: Pemrograman HTML, XML, CSS, Pemrograman PHP
CodeIgniter adalah sebuah framework PHP yang dapat mempercepat pengembang untuk membuat sebuah aplikasi web. Dilengkapi banyak library dan helper yang berguna di dalamnya dan tentunya mempermudah proses development. Sedangkan Twitter Bootstrap adalah sebuah alat bantu (framework) HTML dan CSS untuk membuat sebuah tampilan halaman website yang elegan dan support segala macam device. Dengan implementasi Twitter […]
- Burn CD/DVD Dengan Shell Script di Linux
Author: Heri Susanto · Published: May 8, 2013 · Category: Aplikasi Perkantoran dan Teknik, Aplikasi Server, Linux Administrasi dan Server, Linux Aplikasi, Linux Dasar dan Opensource, Pemrograman Shell dan Batch, Sistem Operasi
Bagi pengguna Sistem Operasi linux mungkin sudah mengenal berbagai macam aplikasi untuk melakukan Burn CD/DVD seperti K3B, Nero Linux dll. Tapi kali ini kita akan mencoba dengan menggunakan cara yang lebih mudah dan simple yaitu dengan menggunakan shell script yang kita buat sendiri , Aplikasi ini sangat berguna sekali bila digunakan pada server yang hanya […]
- Mudah dan Praktis Membuat Website Berbasis CMS. Gratis!
Author: Ahmad Tauhid · Published: May 8, 2013 · Category: Internet dan Web
Banyak Orang ingin membuat Website tapi tidak mengerti tentang Bahasa Pemrograman. Entah itu PHP, Javascript, ASP atau JSP. Ebook ini Membahas Bagaimana Membuat Website dengan Mudah dan Praktis. Anda Tidak Perlu Menguasai PHP, ASP atau JSP. Cukup Baca dan Praktekan apa yang ada di ebook ini sampai selesai. Maka Saya Jamin Anda akan Memiliki Sebuah […]
- Install Oracle Virtualbox 4.2.12
Author: Ulinuha Faizulutfi · Published: May 8, 2013 · Category: Komputer Dasar
Oracle Virtualbox merupakan media virtualisasi sistem operasi di dalam sistem operasi. Oracle Corporation meluncurkan versi terbarunya 4.2.12 pertengahan bulan lalu pada 12 April 2013. Virtualbox ini dapat berjalan di atas sistem operasi Windows, Linux, Machitosh, dan Solaris serta mendukung untuk banyak sistem operasi guest termasuk Windows (NT 4.0, 2000, XP, Server 2003, Vista, Windows 7), […]
- Cara Install QEMU
Author: Auris Baikhaqi · Published: May 6, 2013 · Category: Komputer Dasar, Sistem Operasi, Telekomunikasi
Bagi anda yang menggunakan linux mungkin sudah mengenal dengan aplikasi yang namanya Qemu. Software ini awalnya diperuntukkan sistem operasi Linux, tetapi kemudian berkembang sehingga dapat digunakan oleh pengguna sistem operasi Windows. Qemu adalah Virtual mesin serbaguna hasil opens ource yang yang memungkinkan Anda untuk menjalankan hampir semua sistem operasi saat Anda sedang berjalan di dalam […]