Tata Cara Menggunakan Mendeley
Author: Happy Chandraleka · Published: November 5, 2013 · Category: Aplikasi Perkantoran dan Teknik, Dokumentasi dan Perpustakaan, Komputer Dasar
Ketika seorang penulis baik dari kalangan mahasiwa, peneliti atau akademisi membuat sebuah tulisan ilmiah untuk suatu jurnal, dia akan membuat daftar pustaka di akhir tulisannya. Daftar pustaka ini berisi literatur atas kutipan yang dibuat pada badan tulisan ilmiahnya. Untuk membuat daftar pustaka ini sebenarnya bisa dilakukan secara manual dengan mengetik daftar pustaka satu per satu. Cara ini termasuk cara lama alias jadul yang tentunya sangat merepotkan. Apalagi bila harus berganti style atau gaya daftar pustaka (bibliography), akan sangat merepotkan.
Untuk mempermudah pembuatan daftar pustaka tersebut, telah ada software yang bernama Mendeley. Aplikasi yang termasuk reference manager tool ini serupa dengan aplikasi EndNote, Zotero, RefWorks, dll. Mendeley tergolong aplikasi pengelolaan daftar pustaka yang bersifat gratis dengan kuota sampai 2 GB yang dapat ditambah dengan biaya tertentu.
Download Tulisan Lengkap: hchandraleka-tata-cara-menggunakan-mendeley.pdf
Related Articles
- Cara Install dan Menggunakan Mendeley untuk Pemula
- Cara Sinkronisasi Library di Mendeley Desktop dengan Cloud
- Cara Membuat Reference Linking dan Outbond Linking di Microsoft Word
- Membuat Profil di Mendeley
- Kylix dan PostgreSQL
- Berita Online Menggunakan Media RSS Pada J2ME MIDlet
- Membuat Form dengan Google Docs
- Membuat Form Melalui Google Docs
- Konsep Virtualisasi
- Membuat Aplikasi Desktop Client Server Sederhana dengan Java RMI
- Aplikasi CRUD Sederhana Dengan PHP dan MySql
- Banner Tulisan dengan Ulead GIF Animator
- Tutorial Codeigniter – Membuat Multi Level Login
- Membuat Web GIS dengan ALOV Map
- Aplikasi Password VB 2010 Dengan Database Ms. Access 2007
- Pengenalan Google Docs
- Indahnya Dunia Dengan Team Viewer
- Cara Membuat Cover Makalah
- Mengenal dan Menginstal QEMU Manager 7.0
- Analisa keruskan Monitor (Troubleshoting)