Penggunaan Xirrus Wi-Fi Inspector untuk Monitoring Sinyal Wireless
Author: Mega Elinda · Published: November 19, 2013 · Category: Komputer Dasar
Xirrus Wi-Fi Inspector adalah utilitas untuk memantau jaringan Wi-Fi dan mengelola operasi Wi-Fi dari sebuah laptop. Beroperasi pada Windows 7, Vista, atau XP. Wi-Fi Inspector memberikan informasi rinci tentang jaringan Wi-Fi, manajemen koneksi Wi-Fi pada laptop, dan alat untuk memecahkan masalah konektivitas Wi-Fi. Software ini menyediakan alat yang berguna bagi siapa saja untuk menjalankan dan mengoperasikan Wi-Fi.
Wi-Fi Inspector dapat digunakan untuk sejumlah aplikasi praktis, termasuk:
- Mencari jaringan Wi-Fi
- Troubleshoting masalah konektivitas Wi-Fi
- Memverifikasi cakupan Wi-Fi (survei lokasi)
- Mengelola koneksi Wi-Fi pada laptop
- Mencari perangkat Wi-Fi
- Memverifikasi pengaturan AP
Download selengkapnya di sini Mega Elinda – Penggunaan Xirrus Wi-Fi Inspector
Related Articles
- Xirrus WiFi Inspector
- Penggunaan aplikasi Xirrus WiFi inspector
- Monitoring Sinyal WLAN Menggunakan Xirrus Wi-Fi Inspector
- Xirrus WiFi Inspector?
- Monitoring dan Identifikasi Jaringan WIreless Menggunakan Xirrus.
- inSSIDer vs Xirrus
- Monitoring Jaringan Komputer Menggunakan Network Protocol Analyzer
- Melihat Password Menggunakan Wireshark di Windows 7
- Mengkoneksikan Jaringan Ad-Hoc Menggunakan Static IP Pada Windows 7
- Simulasi dan Monitoring Protokol dalam Tes Koneksi
- Perencanaan Jaringan Komputer Menggunakan Cisco Paket Tracer
- Program Simulasi Jaringan Komputer : Cisco Packet Tracer
- Mengecek Koneksi Internet Menggunakan Command Prompt
- Mau Ngepoin Wi-Fi?? inSSIDer atau Xiruus lah Solusinya!!
- Fiber Optik Atas Tanah (Part 7)
- Netminer, Tool Monitoring Jaringan
- 3 Aplikasi Portable untuk Keuangan Pribadi
- Panduan Mudah PhpMyAdmin
- Instalasi TeamViewer 8 di Windows
- Perancangan Routing pada Boson Network Designer Bagian 1