Analisis Delay Jitter, Throughput, dan Paket Lost Menggunakan iPerf3

Author: · Published: December 20, 2017 · Category: Jaringan Komputer 

Agusriandi

Banyak provider yang menarkan Quality of Service yang paling baik. Namun, penawaran tersebut tidak selalu benar pada kenyataannya. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui: (i) variasi delay yang terjadi, apakah semakin besar beban traffic yang diberikan akan berpengaruh juga pada kualitas jitter. (ii) kehandalan paket sampai pada tujuan (Throughput) (iii) seberapa handal teknologi yang dipakai dalam menjaga sebuah paket untuk diteruskan. Metode yang digunakan adalah berkomunikasi langsung dengan server iperf.he.net (216.218.227.10) selama 30 detik dengan menggunakan beberapa background traffic menggunakan aplikasi iperf3. Hasil percobaan dirata-ratakan dan dianalisis dengan membandingkan QoS dari Jitter, Throughput, dan Paket loss. Dari hasil percobaan diketahui bahwa skenario 2 (provider telkomsel) yang paling sedikit delay dan paling stabil sesuai dengan standar TIPHON.

Download Tulisan Lengkap: Agusriandi-Analisis.pdf

Related Articles

  1. Cara Install dan Menggunakan IPERF di Windows 8
  2. Menghitung Delay Paket Pada Jaringan Menggunakan Wireshark
  3. Simulasi dan Monitoring Protokol dalam Tes Koneksi
  4. Sniffing Situs URL Menggunakan Wireshark
  5. Monitoring Throughput Jaringan Menggunakan DU Meter
  6. Teknologi MPLS
  7. Keunggulan Monitoring Jaringan dengan menggunakan Software Wireshark
  8. Mengindetifikasi Paket Data Jaringan Menggunakan Wireshark
  9. Menandai Paket Data Menggunakan Connection Mark Pada Mikrotik
  10. Oracle Database 11g: Manipulasi Data SQL dari Dump Image Menggunakan Original Import Client
  11. Instalasi Ntop di Ubuntu Server
  12. Konfigurasi Routing RIP pada Router Cisco
  13. Mengenal Google Secara Mendalam
  14. Penerapan Knowledge Management pada Organisasi
  15. Internet Control Message Protocol (ICMP)
  16. Fitur Wireshark 1.8.1
  17. Monitoring Layer Transport (Protokol TCP dan UDP) menggunakan Wireshark
  18. PDF Dengan PHP & Ghostcript
  19. Pengenalan Debian dan Cara Instalasinya
  20. Limit Bandwidth di Mikrotik 2.9.2 7