Posted Articles


  1. Cara Mudah Instalasi Linux Ubuntu 9.10 Pada Virtualbox

    Author: · Published: April 29, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Artikel ini akan membahas tentang cara-cara Instalasi Linux Ubuntu versi 9.10 pada Virtual Box. Dalam mesin virtual yang dijalankan pada PC atau Laptop, mesin virtual tersebut dapat di instal sistem operasi Windows atau Linux. Namun kali ini saya menggunakan Linux Ubuntu 9.10 sebagai sistem operasi pada Vitual Box 4.2.6. Download Tulisan Lengkap: cara mudah instalasi Linux Ubuntu […]

  2. Instalasi Windows XP pada Virtual Box

    Author: · Published: April 29, 2013 · Category: Komputer Dasar, Sistem Operasi 

    Selamat datang di ilmu komputer, salam kenal saya Afif Budi. Kali ini saya akan membahas tentang cara-cara Instalasi Windows XP pada Virtual Box. Untuk itu silahkan download link dibawah ini.. Link diatas memuat tentang cara-cara instalasi windows XP pada Virtual Machine, Virtual Machine yang digunakan yaitu Virtual Box 4.2.6. Dalam mesin virtual yang dijalankan pada […]

  3. Membuat CV Pada Google Docs

    Author: · Published: April 28, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Dalam pekerjaan sekarang apabila pelamar tidak memiliki Currilculum Vitae atau yang lebih dikenal dengan sebutan CV maka pekerjaan yang dilamar tersebut tidak akan diterimanya, karena CV termasuk peranan penting untuk seseorang melamar pekerjaan. Currilculum Vitae merupakan data atau dokumen yang memuat daftar riwayat hidup seseorang. Currilculum Vitae biasanya ditulis untuk disertakan dalam surat lamaran pekerjaan. […]

  4. Langkah Interface Pada MIKROTIK

    Author: · Published: April 27, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Helmy Noveka

    Interfaces Menu interface merupakan gerbang trafik keluar atau masuk ke mikrotik. Secara default mikrotik hanya mengenali interface yang secar fisik memang ada. Kita dapat merubah nama interface tersebut dengan tujuan untuk memudahkan dalam mengindetifikasi fungsi.  Bridge   PPP   Switch   Mesh   IP Pada Menu IP ada sub menu lagi, yaitu : ARP Accounting Addresses Menunjukkan IP Addres Ethernet. Membuat /Menyeting IP Ethernet sesuai kebutuhan. Dimana […]

  5. INSTALLASI VMWare Worsktation 9

    Author: · Published: April 27, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Helmy Noveka

    VMWare merupakan software untuk Virtual Machine. Fungsinya yaitu untuk menjalankan banyak sistem operasi dalam satu perangkat keras dan untuk menjalankan aplikasi yang ditujukan untuk sistem operasi lain. Fungsi yang lain yaitu untuk mempelajari suatu sistem operasi baik ketika pada proses pembelajara atau ketika proses pengembangan sistem operasi. VMWare memungkinkan beberapa sistem opeasi dijalankan pada satu mesin […]

  6. Team Viewer

    Author: · Published: April 27, 2013 · Category: Aplikasi Perkantoran dan Teknik, Komputer Dasar, Telekomunikasi 

    Di jaman yang seperti ini koneksi internet sudah bukan hal yang asing lagi untuk kehidupan sehari-hari. Untuk kesibukan yang sering dialami oleh beberapa orang, koneksi internet sering digunakan untuk lebih mengefektifkan waktu. Team Viewer adalah aplikasi yang dapat digunakan untuk mengendalikan PC pada suatu tempat dengan menggunakan PC lain dengan jarak jauh. Hal ini tentu […]

  7. INSTALLASI MIKROTIK 5.20

    Author: · Published: April 24, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Banyak cara yang dilakukan untuk dapat kita membuat server yang canggih dan mudah untuk digunkan. Salah satunya adalah Mikrotik Berikut ini, akan saya posting cara Installasi OS Mikrotik 5.20. Agar dapat memulai proses installasi, anda harus sudah membuat Machine dari mikrotik itu sendiri. download

  8. Membuat Jaringan pada Host Ubuntu dalam Virtual Box dengan Guest Windows 7

    Author: · Published: April 24, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    BONJOUUUUUUUUURR!! Wihiw ketemu lagi nih pemirsah. Kali ini aku bakalan bagi2 ilmu tentang bagaimana sih membuat jaringan GuestHost pada Ubuntu yang berada dalam Virtual Box? tenang aja, nggak susah kok. Percobaannya, kali ini saya akan menyambungkan Ubuntu dalam Virtual Box dengan PC yang saya gunakan untuk menyimpan virtual box itu sendiri Download Tulisan Lengkap:

  9. Cara Install Qeemu Pada PC Kita

    Author: · Published: April 24, 2013 · Category: Aplikasi Server, Komputer Dasar 

    hey! Disini kita akan kenalan dengan Mesin virtualisasi yang baru. Setelah ada VIRTUAL BOX yang sudah sering kita gunakan, lalu kemarin ada VM Ware, sekarang ada QEEMU. Untuk menjalankan program ini harus memiliki partisi yang besar dan memory yang besar, dikarenakan anda harus berbagi resources dengan OS yang menjadi “tuan rumah” dari qemu tersebut. Mari […]

  10. Instalasi Windows 8 pada Virtual Box

    Author: · Published: April 24, 2013 · Category: Komputer Dasar, Sistem Operasi 

    Jika sudah bosan dengan windws xp atau windows 7 pada virtual box mu, coba gunakan cara berikut ini untuk instalasi windows 8 pada virtual box! Download Tulisan Lengkap: instalasi-windows-8-pada-virtual-box.pdf

  11. Cara Install dan Un Install VMWare

    Author: · Published: April 24, 2013 · Category: Aplikasi Server, Komputer Dasar 

    VM Ware tidak jauh berdeda dengan Virtual Box, yaitu software mesin virtualisasi. Disini kita dapat menjalankan 2 OS yang berbeda pada saat bersamaan. Cara nginstall VM ware ngga jauh beda kok sama nginstall program lainnya. Simak nih caranya, lengkap beserta gambarnya.. Download Tulisan Lengkap: Cara-Install-dan-Un-Install-VMWare.pdf

  12. Cara Instalasi Linux Ubuntu pada Virtual Box

    Author: · Published: April 24, 2013 · Category: Komputer Dasar, Linux Dasar dan Opensource 

    Kalau kemarin sudah tau cara setting windows xp dan installasinya pada virtual box, sekarang saya mau berbagi ilmu lainnya. Selain windows kita juga dapat memasang system linux pada virtual box kita. Seperti yang saya akan lakukan kali ini, yaitu setting dan installasi Linux Ubuntu pada virtual box. Donload Tulisan Lengkap: Instalasi-LINUX-UBuntu-pada-Virtual-Box.pdf

  13. Pengenalan dan Instalasi Wireshark

    Author: · Published: April 22, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    Annisa Cahyaningtyas

    Jaringan komputer adalah sebuah sistem yang terdiri dari komputer serta perangkat jaringan lainnya yang saling terkoneksi menggunakan media tertentu. Dalam jaringan komputer perlu adanya proses monitoring dan pengujian. Maka untuk memudahkan proses tersebut diperlukan adanya software, yaitu Wireshark. Wireshark merupakan sebuah software/alat penganalisa jaringan yang paling dikenal. Alat ini sangat berguna dalam menyediakan jaringan dan […]

  14. Instalsasi Windows XP Di Virtual Box

    Author: · Published: April 22, 2013 · Category: Komputer Dasar, Sistem Operasi 

    Udah punya virtual box, tapi belum bisa digunakan? Yuk mari belajar, kali ini instalasi windows xp dulu ya.. Download Tulisan Lengkap: safa-rina-instalasi-windows-divirtual.pdf

  15. INSTALL VIRTUAL BOX pada PC

    Author: · Published: April 22, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Kalau kata Wikipedia, Oracle VM VirtualBox adalah perangkat lunak virtualisasi, yang dapat digunakan untuk mengeksekusi sistem operasi “tambahan” di dalam sistem operasi “utama”. Sebagai contoh, jika seseorang mempunyai sistem operasi MS Windows yang terpasang di komputernya, maka seseorang tersebut dapat pula menjalankan sistem operasi lain yang diinginkan di dalam sistem operasi MS Windows. Fungsi ini […]

  16. Browsing dengan Ubuntu 9.10 dalam Virtual Box dengan metode NAT

    Author: · Published: April 22, 2013 · Category: Komputer Dasar, Linux Dasar dan Opensource 

    Bonjour mes amis! 😀 Kali ini saya akan sedikit memberikan ilmu pengetahuan yang saya miliki. Yaitu, browser dengan UBuntu 9.10 yang berada dalam Virtual PC dengan metode NAT. You know NAT? Network Address Translation (NAT) itu adalah suatu metoda pokok yang memungkinkan komputer yang mempunyai address yang tidak terdaftar atau komputer yang menggunakan address private, […]

  17. Membuat Jaringan Guest Host pada MIKROTIK 5.20

    Author: · Published: April 22, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    oke guys, kali ini saya akan mencoba untuk memaparkan hasil dari membuat jaringan GuestHost pada OS Mikrotik yang sebelumnya pernah saya install, dan juga sudah pernah saya bahas di blog saya “safarinaa.blogspot.com” . Sebelumnya sudah tau kan apa yang dimaksud dengan GuestHost? Harusnya sih sudah 😀 Langsung saja, disini yang bertindak sebagai OS Host adalah […]

  18. Video Streaming Server Menggunakan VLC

    Author: · Published: April 10, 2013 · Category: Aplikasi Server, Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    Endi Dwi Kristianto

    Streaming Server adalah sebuah web server atau aplikasi yang terinstal di dalam sebuah server yang digunakan untuk menjalankan file video atau audio secara real-time atau streaming di internet. Streaming server mengizinkan kita untuk meletakkan file-file audio atau video secara terpisah dari web server yang kita jalankan. Situs-situs yang menyediakan layanan streaming video atau audio menggunakan […]

  19. Instalasi Guest OS Qemu di Linux

    Author: · Published: March 23, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Qemu merupakan mesin virtual yang dapat digunakan untuk menjalankan sebuah sistem operasi di dalam sistem operasi. Sistem operasi yang diinstal pada mesin virtual ini disebut guest OS. Qemu sendiri memiliki keunggulan dibanding virtual machine lainya, selain open source Qemu ringan digunakan. Qemu sendiri awalnya hanya diperuntukan untuk platform linux tapi sekarang sudah dikembangkan sehingga pengguna […]

  20. Wifi, Bluetooth, Infrared

    Author: · Published: February 4, 2013 · Category: Komputer Dasar 

    Wi-Fi adalah sebuah teknologi terkenal yang memanfaatkan peralatan elektronik untuk bertukar data secara nirkabel (menggunakan gelombang radio) melalui sebuah jaringan komputer, termasuk koneksi Internet berkecepatan tinggi. Wi-Fi Alliance mendefinisikan Wi-Fi sebagai “produk jaringan wilayah lokal nirkabel (WLAN) apapun yang didasarkan pada standar Institute of Electrical and Electronics Engineers (IEEE) 802.11″. Meski begitu, karena kebanyakan WLAN zaman sekarang didasarkan pada standar tersebut, istilah “Wi-Fi” dipakai dalam bahasa Inggris umum […]

  21. Setting Jaringan pada Ubuntu Linux 8.04 di Dell Vostro A100

    Author: · Published: February 4, 2013 · Category: Komputer Dasar, Linux Aplikasi, Linux Dasar dan Opensource 

    Pertama, kami coba untuk sharing step by step bagaimana cara mengkoneksikan Dell Vostro dengan komputer yang lain melalui sebuah jaringan. Artikel ini kami hadirkan mengingat saat ini jaringan komputer merupakan kebutuhan pokok dari sebuah aktifitas kerja, terutama apabila menggunakannya di kantor Donload Tulisan Lengkap: .Setting Jaringan pada Ubuntu Linux 8.04 di Dell Vostro A100.pdf

  22. Membuat Jaringan Wi-Fi pada Windows 7

    Author: · Published: February 4, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    Kalau dulu kita harus punya Wireless router untuk bisa memasang jaringan Wi-Fi, kini Windows 7 saja sudah cukup mumpuni untuk melakukannya. Dengan fitur Microsoft Virtual Wi-Fi Miniport Adapter yang dibundel bersama sistem operasi Windows 7, Anda akan dengan mudahnya membuat jaringan virtual Wi-Fi. Nah, untuk memudahkan settingan membuat Wi-Fi pribadi ini, kita akan menggunakan aplikasi […]

  23. Melihat Aktivitas dan Scanning IP Jaringan Menggunakan Advance IP Scanner

    Author: · Published: February 4, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    Teknologi jaringan komputer saat ini semakin hari semakin berkembang, sisi efektifitas dan portabilitas sangat diperhatikan. Jika kita sedang mengurusi jaringan kantor, sekolah, warnet atau tempat-tempat yang lain membutuhkan jaringan, pastinya kita sangat butuh sebuah tools yang dapat bertugas untuk, Melihat siapa saja yang aktif dalam jaringan, Remote computer, Wake-On-LAN, dan lain-lain,  kita tidak perlu bingung-bingung, […]

  24. Macam-macam Konektor Untuk Jaringan

    Author: · Published: February 4, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    Tidak ada deskripsi Donload Tulisan Lengkap: Macam-macam-konektor-untuk-jaringan.doc

  25. Keamanan dan Eksplorasi Jaringan dengan Nmap

    Author: · Published: February 4, 2013 · Category: Jaringan Komputer, Komputer Dasar 

    Nmap / Network Map adalah sebuah aplikasi yang dapat Anda pakai untuk memonitor jaringan Anda dari berbagai virus dan serangan yang mencurigakan. Termasuk untuk mengecek kesalahan konfigurasi jika memang ada. Nmap memang di desain untuk menjadi sebuah utilitas gratis untuk penjelajahan jaringan atau audit keamanan. Banyak administrator sistem dan jaringan juga merasakan bahwa program ini […]

  26. « Previous PageNext Page »