Cek Memori Komputer Anda Dengan Memtest86

Author: · Published: February 29, 2008 · Category: Hardware Komputer, Komputer Dasar 

Beberapa waktu yang lalu penulis mengalami masalah di memori komputer yang menyebabkan komputer berhenti ditengah jalan dan masih banyak lagi permasalahan yang timbul ketika komputer dinyalakan. Setelah melakukan pengujian terhadap beberapa piranti keras, akhirnya penulis mengetahui bahwa memori komputernya bermasalah. Keadaan yang dialami penulis adalah seringnya muncul blue screen of death dengan pesan memori terkorupsi. Memtest86 hanya akan mengecek memori yang terdeteksi oleh BIOS/ sistem operasi. Memori yang tidak dikenali sama sekali oleh BIOS dapat dipastikan kemungkinan besar rusak. Untuk keterangan lebih lanjut unduh artikel berikut :

Download Tulisan Lengkap: fandi-cekmemorykomputer.zip

Related Articles

  1. Diagnosa POST (Power On Self Test) Saat Booting
  2. Pesan Massal Untuk Rekan Kerja
  3. Install VMWare Versi 9
  4. Pengenalan Representasi Bilangan dan Evaluasi Fungsi Matematika pada Spreadsheet
  5. Install VirtualBox Versi 4.2.2
  6. Pengertian Sistem Operasi dan Cara Menginstal VMware
  7. Pengenalan Representasi Bilangan dan Evaluasi Fungsi Matematika dalam Scilab
  8. Setting VMware dan Instalasi Windows 8 Secara Virtual
  9. Pengenalan Representasi Bilangan dan Evaluasi Fungsi Matematika pada Matlab/GNU Octave
  10. Install Uninstall VMware
  11. Instalasi Windows 8 dengan USB Flashdisk Lewat BIOS
  12. Proteksi Control Panel dengan JavaScript
  13. Belajar Tipu Muslihat Virus dan Pencegahannya
  14. Instalasi Virtual PC VMware Workstation 9
  15. RAM
  16. Instalasi Windows XP pada VM VirtualBox
  17. Menyisipkan Pesan Rahasia pada Gambar atau Audio
  18. Sejarah Sistem Operasi Komputer Windows
  19. Berbagi Data File Folder lewat Jaringan LAN
  20. Sistem Operasi Terdistribusi