Database Firebird (Bag. 2)

Author: · Published: October 28, 2008 · Category: Database 

Administrator

Pada tulisan bagian pertama penulis telah menjelaskan bagaimana instalasi Database Firebird dan pemakaiannya. Untuk tulisan Database Firebird bagian kedua ini penulis ingin mencoba membahas mengenai SQL (Structured Query Language) khususnya untuk Database Firebird beserta contoh kasusnya. SQL adalah bahasa standar untuk melakukan administrasi data di dalam Database. Jadi pada prinsipnya SQL pada Database Firebird dapat dikatakan hampir sama cara pemakaiannya pada Database-Database lainnya yang mendukung SQL seperti MySQL, Oracle, SQLServer dan Database lainnya.

Download Tulisan Lengkap: Database Firebird Bag. 2

Related Articles

  1. Database Firebird (Bag. 1)
  2. Implementasi Sistem Database Terdistribusi pada MySQL
  3. Mengakses Database Microsoft Access dengan Delphi 7.0
  4. Mengakses Database pada PHP Melalui ODBC
  5. Database Link Pada PostgreSQL
  6. Panduan Mudah PhpMyAdmin
  7. Membuat Database secara Online melalui Socrata.com
  8. Manipulasi Data dengan ADODC
  9. Aplikasi Password VB 2010 Dengan Database Ms. Access 2007
  10. Normalisasi Database
  11. Tutorial Zend Bagian 1-5
  12. PHP Database dengan ODBC
  13. Database Link pada Oracle 10g
  14. Step By Step Menjadi Programmer Handal Dengan Vb.Net (15)
  15. Membuat Database Oracle Menggunakan DBCA (Database Configurations Assistant)
  16. Step by Step Menjadi Programmer Handal Dengan Vb.Net (4)
  17. Socrata
  18. Mengenal Database Helper Class di PHPMaker
  19. Cloud Database
  20. Pengenalan Database