Memanfaatkan Google Daripada Perpustakaan
Author: Happy Chandraleka · Published: October 9, 2014 · Category: Dokumentasi dan Perpustakaan, Opini
Judul di atas bukan sekedar menakut-nakuti tanpa alasan yang kuat. Meski ini hanya sekedar wacana yang semakin menguat buah dari mengikuti kegiatan Lokakarya Nasional Jaringan Layanan Perpustakaan, Literatur, dan Informasi Kesehatan yang diadakan di TMII Jakarta pada awal Oktober 2014 lalu. Nyatanya sekarang ini urusan mencari-cari informasi, banyak orang lebih nyaman mencari di Google ketimbang silaturahmmi ke perpustakaan. Alasannya beragam, mencari di Google lebih mudah, tidak perlu keluar rumah, bermacet-macet ria, berpanas-panasan, atau bahkan hujan-hujanan di jalan. Mencarinya juga cukup bermodal kata kunci yang sederhana. Coba sedikit merenung, mungkin diri kita termasuk salah satu dari banyak orang yang lebih suka ke Google daripada ke perpustakaan.
Download Tulisan Lengkap: hchandraleka-memanfaatkan-google-daripada-perpustakaan.pdf
Related Articles
- Membuat Website Untuk UMKM Bag. 1
- Sistem Digitalisasi dan Otomasi Perpustakaan
- Yang dibutuhkan dalam Membuat Website
- Memecahkan Masalah dengan Solusi yang Tepat
- Teknologi Informasi untuk Perpustakaan: Perpustakaan Digital dan Sistem Otomasi Perpustakaan
- Mengenal Lebih Jauh Google SpreedSheet
- Mengenal Lebih Jauh Google Form
- Internet dengan HP CDMA
- Jangan Jadikan Google Hanya Sebagai Mesin Pencari
- SIM Berbasis Web – PHP MySQL
- Sharing Internet Menggunakan Modem USB
- Mengenal Google Secara Mendalam
- Membuat Website untuk Usaha Anda
- memanfaatkan google calendar
- Pengingat Jadwal Kegiatan Otomatis dengan Google Calendar
- Pengembangan Digital Library Di Instansi Pemerintah
- GOOGLE FORM,Form Berbasis Cloud Computing
- Arsitektur Keamanan Teknologi Informasi
- Pengenalan Google Docs
- Pembuatan Profil Perpustakaan Interaktif