Moodle dan Fitur-Fiturnya
Author: Ferri Renaldo · Published: February 8, 2009 · Category: eLearning dan eEducation
Moodle merupakan salah satu paket software untuk membuat suatu pelatihan – pelatihan berbasis web dan internet yang biasa disebut sebagai Learning Management System (LMS)/ Course Management System (CMS)/ Virtual Learning Environment (VLE). Moodle disediakan secara gratis dan bebas digunakan karena merupakan software open source (dibawah lisensi GNU Public). Pada Januari 2008 tercatat 38,896 lebih situs yang memakai moodle, dengan 16,927,590 user bergabung di dalam 1,713,438 course.
Moodle merupakan produk yang sangat aktif dan cepat perkambangannya. Seiring perkembangannya, banyak fungsi – fungsi baru yang ditambahkankan. Berikut ini hanyalah beberapa dari banyak fitur yang terkandung pada Moodle (Moodle 1.9 yang saat ini penulis gunakan).
Download Tulisan Lengkap: ferri-fiturmoodle.pdf
Related Articles
- Penggunaan Aplikasi e-Learning MOODLE
- Pengantar eLearning dan Pengembangannya
- Content Management System dalam Dunia Usaha – Seri III
- Web Content Management System dengan PHP dan MySQL
- Ujian Online, Cara Baru Pengukuran Kompetensi
- Instalasi dan Konfigurasi LMS Dokeos di Linux Debian 7
- RAM
- Menjalankan Backtrack 5 RC3 di Windows 8.1
- Penerapan Knowledge Management pada Organisasi
- Pengenalan Representasi Bilangan dan Evaluasi Fungsi Matematika pada Matlab/GNU Octave
- Open Source Tidak Sekedar Gratis
- Memahami Lebih Lanjut tentang e-Learning
- Content Management System dalam Dunia Usaha – Seri II
- Software Sebagai Produk, Bisnis, dan Proyek
- Membangun Portal E-Learning
- Pengenalan Representasi Bilangan dan Evaluasi Fungsi Matematika dalam Scilab
- Pengenalan Representasi Bilangan dan Evaluasi Fungsi Matematika pada Spreadsheet
- Pengantar Pemrograman Berbasis Aspek
- Perintah Linux di Terminal
- MD5 dan SHA-1 ( Kriptografi Dengan Fungsi Hash )