Memblokir Situs dengan Mikrotik

Author: · Published: December 30, 2016 · Category: Internet dan Web 

Fery Rosyadi

Pada tulisan ini saya akan share Tutorial Mikrotik untuk memblokir facebook menggunakan Mikrotik L7 Protokol (Layer 7).

Protokol Layer7 adalah metode untuk mencari pola dalam ICMP / TCP / UDP stream, atau istilah lainnya regex pattern.
Cara kerja L7 adalah mencocokan (mathcer) 10 paket koneksi pertama atau 2KB koneksi pertama dan mencari pola/pattern data yang sesuai dengan yang tersedia. Jika pola ini tidak ditemukan dalam data yang tersedia, matcher tidak memeriksa lebih lanjut. Dan akan dianggap unknown connections. Anda harus mempertimbangkan bahwa banyak koneksi secara signifikan akan meningkatkan penggunaan memori pada RB maupun PC Router anda. Untuk menghindari itu tambahkan regular firewall matchers (pattern) untuk mengurangi jumlah data yang dikirimkan ke layer-7 filter.

Related Articles

  1. Cara Konfigurasi NAT di Mikrotik
  2. Install Mikrotik V 5.20 di VMWare Workstation
  3. Memblokir Situs dengan Firewall Filter Rules Mikrotik
  4. Konfigurasi Mikrotik sebagai Gateway di Virtual Machine
  5. Jurus Ampuh Instalasi Mikrotik 5.20 pada VMware Player
  6. Memblokir Situs dengan Transparent Proxy Mikrotik
  7. Koneksi Host Windows 8 dengan Guest Mikrotik 5.20 pada VMware Player
  8. Cara Tepat Instalasi Mikrotik Menggunakan VirtualBox
  9. Mengatur Waktu dengan NTP & Clock di Mikrotik
  10. Cara Menghemat Kuota Internet dan Mempercepat Browsing Internet
  11. Berbagi Koneksi Internet dengan Connectify
  12. Setting PPPoE Client Pada Mikrotik dengan Modem Speedy
  13. Instalasi Mikrotik OS pada VMware 7
  14. Monitoring Koneksi Jaringan Komputer
  15. INSTALLASI MIKROTIK 5.20
  16. Konfigurasi Hotspot Mikrotik di VMWare
  17. Implementasi Transport Layer Security pada LDAP
  18. Protokol 802.11 pada Wireshark
  19. Protokol POP
  20. Analysis protokol TCP, UDP, dan SSL