Simutrans: Adu Siasat Transportasi
Author: Administrator · Published: September 27, 2006 · Category: Linux Aplikasi
Simutrans adalah permainan yang mensimulasikan pembangunan dan pengembangan jalur transportasi antar kota dan industri, yang akan melibatkan pengangkutan berbagai barang melalui jalur darat dan laut. Tujuan permainan adalah mengatur strategi sebaik-baiknya sehingga kota maupun industri yang Anda bina menjadi maju pesat, mampu bersaing dengan para kompetitor, serta menghasilkan keuntungan finansial. Tentu saja, sebagaimana game simulasi lainnya, Anda sendirilah yang menentukan apakah hasil jerih payah Anda bisa dibilang sukses atau malah gagal.
Download Tulisan Lengkap: Simutrans: Adu Siasat Transportasi
Related Articles
- Game Ding Dong dengan 7 Segment & AT89C52
- Main DOOM di Linux
- Balap Mobil dengan Trophy
- Membangun Webgame Sederhana
- Word Find Puzzle dan Implementasinya dengan C/C++
- Emacs, Bukan Editor Teks Biasa
- Cube: Bertahan Hidup di Dunia Ganas
- Bikin Tetris dengan Pascal
- Hack Game Comand and Concuer
- Ragnarok Offline, Anda God Admin!
- Pengembangan Kota Berbasis ICT
- Routing dengan Setting EIGRP dan OSPF (Menggunakan Bandwith dan Cost)
- Chain Reaction, Berpacu dengan Atom
- Terbang dengan FlightGear
- Setting Terbaik PCSX2 untuk PS2
- Drive Letter Storage pada XP
- Cara Membuat Game Berbasis Java Menggunakan Greenfoot Bag. 1
- Instalasi Windows XP pada VM VirtualBox
- Sokoban nan Klasik
- Simulasi dengan Linear Congruet Method