Konsep Dasar Web GIS

Author: · Published: May 28, 2008 · Category: Sistem Informasi Geografis 

Geographic Information System (GIS) merupakan sistem yang dirancang untuk bekerja dengan data yang tereferensi secara spasial atau koordinat-koordinat geografi. GIS memiliki kemampuan untuk melakukan pengolahan data dan melakukan operasi-operasi tertentu dengan menampilkan dan menganalisa data. Applikasi GIS saat ini tumbuh tidak hanya secara jumlah applikasi namun juga bertambah dari jenis keragaman applikasinya. Pengembangan applikasi GIS kedepannya mengarah kepada applikasi berbasis Web yang dikenal dengan Web GIS. Hal ini disebabkan karena pengembangan applikasi di lingkungan jaringan telah menunjukan potensi yang besar dalam kaitannya dengan geo informasi. Sebagai contoh adalah adanya peta online sebuah kota dimana pengguna dapat dengan mudah mencari lokasi yang diinginkan secara online melalui jaringan intranet/internet tanpa mengenal batas geografi penggunanya. Secara umum Sistem Informasi Geografis dikembangkan berdasarkan pada prinsip input/masukan data, managemen, analisis dan representasi data.

Download Tulisan Lengkap: charter-webgis.pdf

Related Articles

  1. Thematic Map Dengan MapInfo Professional
  2. Register Peta di Map Info Professional
  3. Geocoding di MapInfo Professional
  4. Serangan Pada Jaringan Wireless
  5. Image Overlay Google Earth
  6. Instalasi SuSE Linux Melalui Jaringan
  7. Layer, Style dan Tema pada Oracle Map Viewer
  8. Instalasi VMware Versi 5
  9. Penerapan Knowledge Management pada Organisasi
  10. Teori Dasar Sistem Informasi Manajemen (SIM)
  11. Organisasi Database
  12. Lebih Dekat Dengan Microsoft Sharepoint Server 2010
  13. Penggunaan Xirrus Wi-Fi Inspector untuk Monitoring Sinyal Wireless
  14. Simulasi Routing OSPF dengan Packet Tracer
  15. Pengamanan Jaringan dengan Server IDS Portsentry
  16. Menambah Lokasi Jaringan FTP pada My Computer
  17. Pengenalan Dan Dasar Penggunaan Wireshark
  18. Security Direktori pada Apache untuk Aplikasi Berbasis Web
  19. Set Tiled Background Pada Packet Tracer Untuk Menggabungkan Disain Jaringan Dengan Disain Lokasi
  20. HP Network Node Manager (NNMi)